Cara Memberi Notifikasi Nada Saat Baterai Android Penuh


Hallo kawan kawan pada pagi hari ini saya akan memberikan sebuah tutorial mengenai cara memberi notifikasi nada saat baterai android kita sudah penuh pada saat di Charger, banyak pengguna android yang sering melakukan hal ini karena lupa mencabut Charger dari colokan, biasanya hal ini paling sering terjadi saat malam hari saat kita mengCharger handphone lalu kita tinggal tidur maka otomatis kita tidak sadar bahwa kita sedang mengCharger handphone al hasil kita charger handphone sampai pagi, padahal ini bisa berakibat fatal bagi handphone kita, seperti baterai kembung, baterai Boros, atau malahan handphone kita jadi cepat rusak.

Untuk menghindari hal tersebut tidak terjadi pada smartphone android anda maka kamu harus menginstall aplikasi bernama "Baterry Full Notification" Sebuah software yang hanya berukuran kurang dari 100KB ini bisa menyelamatkan smartphone kamu dari kerusakan.

Fungsi dari aplikasi ini adalah, Jika baterai kita saat di charger sudah 100% maka otomatis handphone kita akan berbunyi dengan sendirinya.

Gimana cukup menarik bukan?

Info Aplikasi:

  • Nama: Battery Full Notification
  • Size: 46KB
  • Versi: 1.12
  • Req Android: 2.1 up
  • Developers: Milko Boyadjiev



Yang Baru
* Ability to move to SD card on devices with Android 2.2+. If the application is moved to SD card, it will NOT make notifications when the SD card is unmounted. For example, if the device is connected to a PC as a disk drive.
* Italian translation. Thanks to Gabriele Pranzo.

Link PlayStore

Belum ada Komentar untuk "Cara Memberi Notifikasi Nada Saat Baterai Android Penuh"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah artikel