Aplikasi Notepad/Catatan Terbaik Untuk Android

Salah satu aktifitas kita sehari hari adalah kita pasti membutuhkan sebuah catatan/Note agar kita bisa mencatatat hal hal penting pada kehidupan ataupun sewaktu kita punya sebuah ide yang tiba tiba terlintas di otak kita, dan agar kita tidak lupa pasti kamu akan mencari sebuah kertas dan pulpen untuk menyatatnya agar tidak lupa.

Namun itu adalah hal yang ribet kita harus mondar mandir cari kertas dan pulpen dan juga menulis catatannya dan juga akan membuang buang waktu kita dan yang paling bikin kita kesal adalah catatan tersebut bisa hilang sewaktu waktu karena lupa menaruhnya.

Namun jaman kini telah berubah,Sekarang kamu hanya perlu menginstall sebuah aplikasi size 1mb saja di smartphone android kamu maka catatan kamu akan abadi selamanya.

Bedanya dengan aplikasi NOTE bawaan Handphone adalah kita bisa menyimpan secara ONLINE Sync dengan Akun Google yang artinya Catatan kamu akan di dimpan di internet dan juga kata kata tidak terbatas alias Unlimeted.

Hal ini sangat cocok bagi kamu yang menpunyai Akun Facebook,Google,Yahoo dll dalam jumlah yang banyak maka kamu bisa mencatat semua password dan username akun kamu tanpa khawatir hilang.

Nama aplikasi tersebut adalah "Color Note"

FITUR:
■Online Sync
■Banyak pilihan Warna Backgroud
■Search
■Backup
■Fitur Mengunci Catatan dengan Password
■Calendar
■Bisa Pilih TEMA
■Otomatis Menyimpan Note saat di klik tombol back
■Dan Juga Size cuma 0,90MBan saja.
■Tidak Nguras Ram
■Smoth & Ringan
■Anti Iklan


Yang Baru

** Mendukung Bahasa Indonesia
** Bila Anda tidak bisa menemukan widget, Anda harus mengembalikan aplikasinya ke perangkat pada pengaturan perangkat dan hidupkan ulang telepon Anda!
** Cara terbaik untuk melaporkan bug update dengan mengirimkan email.
*Terjemahan Bahasa Indonesia telah dikontribusikan oleh Bagas Dwi Agsarto dan Muhammad Ravhi Rizaldi 3.9.70
- Mendukung Bahasa Indonesia

Download Versi Terbarunya Di PlayStore
Atau Download versi sebelumnya di Upfile



Scrennshots:


Belum ada Komentar untuk "Aplikasi Notepad/Catatan Terbaik Untuk Android"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah artikel