Cara Mengatasi Orang Putih Pada GTA SA Android
Cara Mengatasi Orang Putih Pada GTA SA Android - Game yang satu ini memang sangat fenomenal di dunia dan hingga saat ini pun game Grand Theft Auto : San Adreas atau yang biasa di singkat dengan GTA SA ini masih banyak dan terus bertambah peminatnya.
Namun hingga saat ini Game GTA SA ini memiliki bug di berbagai perangkat, khususnya jika anda adalah pengguna smartphone android Asus Zenfone all series, dan bug yang paling sering di alami oleh para pengguna Hp Asus Zenfone adalah player atau orang di dalam Game GTA SA berwarna Putih khususnya CJ/Carl Jonson yang saat di mainkan berwarna putih seperti gambar di atas, namun anda jangan cemas dahulu karena semua masalah itu dapat di selesaikan dengan mudah asalkan anda ingin berusaha.
Baca Juga:
Cara Cheats GTA SA v1.08 Tanpa Root dan Cleo
Namun hingga saat ini Game GTA SA ini memiliki bug di berbagai perangkat, khususnya jika anda adalah pengguna smartphone android Asus Zenfone all series, dan bug yang paling sering di alami oleh para pengguna Hp Asus Zenfone adalah player atau orang di dalam Game GTA SA berwarna Putih khususnya CJ/Carl Jonson yang saat di mainkan berwarna putih seperti gambar di atas, namun anda jangan cemas dahulu karena semua masalah itu dapat di selesaikan dengan mudah asalkan anda ingin berusaha.
Baca Juga:
Cara Cheats GTA SA v1.08 Tanpa Root dan Cleo
Untuk mengatasi Player atau orang berwarna putih di GTA SA andoid anda hanya perlu menambahkan satu file yang di dalamnya terdapat code progaman untuk memanipulasi agar saat di mainkan orang di dalam game tidak berwarna putih, apalagi karena Smartphone Asus Zenfone merupakan ponsel pintar keluaran terbaru yang memakai chipset Intel Atom yang membuat beberapa aplikasi saat di jalankan belum bisa berjalan dengan normal sepenuhnya dan tidak seperti teknologi android lama yang memakai chipset qualcomm, mediatex, atau yang lainnya karena chipset tersebut sudah fenomenal dan bayak game yang sudah di rancang untuk chipset tersebut.
Baiklah apabila anda sudah tidak sabar ingin mengatasi Orang berwarna putih pada GTA SA Android anda bisa mengikuti langkah langkah dibawah ini dengan teliti.
Cara Mengatasi Orang Putih Pada GTA SA Android
1. Pertama tama yang harus anda lakukan adalah mendownload bahanya terlebih dahulu, silahkan download file bernama Timecyc.dat
2. Silahkan pindah file bernama timecyc.dat yang anda download ke sdcard/android/data/com.rockstargames.gtasa/files/data/disini..!!
Saya rasa untuk cara memindahnya mungkin anda semua sudah pada mengerti, dan semoga untuk kedepannya pihak rockstar game mengeluarkan update GTA SA terbaru agar bug ini bisa teratasi pada semua jenis ponsel android, dan work atau tidak work silahkan lapor di komentar, atau apabila anda memiliki pengalaman pribadi silahkan tulis di komentar, terimakasih.
Belum ada Komentar untuk "Cara Mengatasi Orang Putih Pada GTA SA Android"
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.