Drama Jepang Romantis Terbaik Sepanjang Masa - Sediakan Tisue, Aku Nggak Kuat !!

Sebarkancara- Halo shobat semua ketemu lagi dengan mimin salam sejahtera dan salam sehat untuk semuanya khusunya yang baca artikel ini.

Berbicara film memang tidak ada habisnya, setiap bulan bahkan setiap hari selalu disuguhkan dengan beragam film terbaru dan bahkan terbaik.

Penontonnya pun juga sangat banyak sekali, mulai suka film bergenre horor, tema kesedihan, percintaan, petualang bahkan ada yang suka film bergenre kematian.

Nah, shobat suka film yang bergenre apa ?

Berikut mimin berikan suguhan hangat tentang Drama Jepang Romantis Terbaik Sepanjang Masa selamat membaca ya ?

Film Jepang Terbaik Paling Romantis

1. From 5 to 9

Junki Sakuraba, seorang guru bahasa inggris yang memiliki  impian untuk pergi ke New York. Dengan usia yang sudah dewasa 29 tahun dia belum juga mempunyai pacar, orang tuanya resah karna dia belum juga mempunyai pasangan.

Suatu ketika menjelang ulang tahunnya yang ke 29 keluarganya merayakan ulangtahunnya disebuah rumah makan dan disitulah Junki dijodohkan dengan Takane Hoshikawa yang seorang biksu yang sangat gigih.

akankah Junki menerima perjodohan ini atau dia lebih memilih mengejar impiannya di New York?

2. The 100th Love With You

Film ini menceritakan dua mahasiswa yang nge band bersama, Aoi Hinata dan Riku Hasewaga. Aoiadalah seorang gadis yang mempunyai kelebihan dapat membuat sebuah perputaran waktu untuk bisa kembali kemasa lalu.

Karena sering bersama akhirnya mereka berdua saling suka, akan tetapi baik Aoi atau Riku mereka lebih memilih untuk menutup diri dan  menyimpan perasaan mereka didalam hati masing-masing.

3. Voices In The Wind

Drama ini mengisahkan seorang remaja yang bernama Haru yang kembali pulang ke kota asalnya yang berada di Tohoku.

Kota dimana sudah terlululantakkan oleh stunami yang sangat dahsyat delapan tahun yang lalu. Ketika dalam perjalanan pulang Haru menemukan sebuah telepon umum yang berada ditengan taman, lalu dia mengambil dan membawanya pulang.

Baca Juga:

Para warga setempat percaya bahwa telepon tersebut bisa menghubungkannya dengan orang yang sudah meninggal.

4. Unnatural

Film yang penuh teka-teki dan penuh dengan misteri pasti yang nonton merasa jengkel, baper dan pasti ingin butuh kepastian.

Namun kali ini bukan film tentang cinta yang lama tak terungkap, melainkan film kematian misterius yang akan selalu menjadi penyeledikan selama film ini berahir.

Bahkan ada sekelompok orang rela membentuk sebuah tim untuk menyelediki dan mengungkap kematian seorang laki-laki yang menurut mereka tak wajar.

Tokoh yang dijadikan icon dalam film ini adalah Yuko Shoji, Rokuro, dari tokoh utama yang terkenal ini akan mengungkap misteri kematian pria misterius ini.

Apa yang di cari dari penyelidikan ini, tulis dikolom komentar jika shobat tahu ?

5. Orange

Film title box office jepang merupakan sebuah predikat dambaan setiap penggagas film, tak terkecuali film indonesia.

Oleh karenanya sutradara sekarang perlu kreatifitas, berani, mencari lokasi suting yang bagus dan bisa menyatu dengan tema film yang digarap.

Nah, film box office jepang yang paling banyak digemari oleh kalangan remaja adalah Orange

Film bertemakan percintaan yang mengambil cerita yang tidak semestinya, lain dengan film yang pernah tonton.

Bagaimana kisah percintaan dalam film orange ini, yuks simak bareng-bareng.

6. My Tomorrow

Bagaimana perasaan shobat semua ketika menonton film drama percintaan, yang mana pandangan pertamanya terjadi di dalam kareta, pasti uwuwwu.

Di ahir kisahnya Emi berasa kawatir atas kondisi yang dialami kekasihnya yang bernama Takatoshi, Emi tidak ingin pertmuan ini yang terahir.

Nah, apa yang dialami Takatoshi, sampai-sampai Tami gelisah? 

Tulis dikolom komentar kalau shobat tahu alurnya..

7. From Me To You

Film anak sekolahan yang menaruh hati pada lawan jenisnya, sebutnya saja namanya Sadako, dengan nama ini gadis cantik merasa dirinya selalu dibully bahkan di jauhi.

Banyak mitos yang berkembang sebab anak gadis ini mendapatkan perlakukan yang kurang nyaman disekolahnya lantaran nama gadis ini mirip dengan nama gadis yang menjadi hantu.

Karena merasa dijauhi disekolahnya, ada seorang pemuda tampan menaruh hati padanya, lambat laun keduanya semakin romantis.

Bagaimana kisah selanjutnya ?

Demikianlah artikel tentang Drama Jepang Romantis Terbaik Sepanjang Masa yang bisa mimin suguhkan hari ini.

Semoga dengan artikel ini shobat semakin senang dan semangat mendukung website ini untuk terus berkembang dan selalu menampilkan artikel menarik lainnya.

  • Naik pesawat ke jepang sambil selonjoran 
  • Yang dukung website ini saya doakan rejekinya lancar

Belum ada Komentar untuk "Drama Jepang Romantis Terbaik Sepanjang Masa - Sediakan Tisue, Aku Nggak Kuat !!"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah artikel